Jalan Mulus Ahmad Luthfi, Diusung Gerindra, Kini Naik Jabatan Jadi Jenderal Tiga

Jalan mulus dilalui Komjen Ahmad Luthfi usai diusung Partai Gerindra maju sebagai bakal calon gubernur di Pilkada Jawa Tengah 2024. Usai diusung Gerindra, karier Luthfi di Kepolisian juga kian moncer.

Kini Luthfi langsung mendapat promosi jabatan dengan mengemban posisi sebagai Perwira Tinggi Inspektorat Pengawasan Umum Polri dengan penugasan sebagai Irjen Kementerian Perdagangan (Kemendag).

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Achmad Nasrudin Yahya
Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Narator: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Hanindiya Dwi Lestari
Produser: Deta Putri Setyanto (Adisty)

Musik: Interstellar Mood – Nico Staf

#AhmadLuthfi #Gerindra #AhmadLuthfiDiusungGerindra #JernihkanHarapan

Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/1614676/jalan-mulus-ahmad-luthfi-diusung-gerindra-kini-naik-jabatan-jadi-jenderal-tiga